Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Anggota Club Motor PSFRB (Putra Sogok Family Racing Blitar)

Authors

  • Achmad Gatot Sunarianto Prodi Keperawatan, STIKes Patria Husada Blitar
  • Ning Arti Wulandari Prodi Keperawatan, STIKes Patria Husada Blitar
  • Andri Darmawan Prodi Keperawatan, STIKes Patria Husada Blitar

DOI:

https://doi.org/10.26699/jnk.v6i2.ART.p211-217

Keywords:

Merokok, Remaja, Usia, Pendidikan

Abstract

Perilaku merokok mempunyai dampak yang negatif  bagi perokok aktif, perokok pasif dan lingkungan. Bahan yang terkandung dalam  rokok  merupakan zat yang berbahaya bagi kesehatan. Berbagai faktor  mempengaruhi peningkatan prevalensi perokok. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan sikap dan perilaku merokok anggota club motor PSFRB (Putra Sogok Family Racing Blitar). Desain yang digunakan dalam  penelitian ini adalah korelasional. Jumlah populasi sebanyak 25 dengan tekhnik purposive sampling dan didapatkan 16 sampel. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 23 April–7 Mei 2017 dibengkel Putra Sogok Blitar. Pengumpulan data dengan  menggunakan kuesioner sikap dan perilaku terhadap merokok. Analisis  data menggunakan uji Spearman Rho dan Kruskal Wallis dan Chi Square. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan antara perilaku merokok dengan usia (p=0,004) dan sikap merokok dengan informasi (p=0,003), sedangkan pendidikan dan informasi tidak berhubungan dengan perilaku merokok, usia dan pendidikan tidak berhubungan dengan sikap merokok. Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat memberi masukan kepada tenaga kesehatan dalam  melakukan intervensi yang tepat sesuai sasaran.

References

Arwani, Purnomo. 2012. Pengaruh Pendidikan Kesehatan Bahaya Merokok Terhadap Perilaku Mengurangi Konsumsi Rokok Pada Remaja. Jurnal. Semarang : STIKES Telogorejo Semarang.http://ejournal.stikestelogorejo.ac.id/ejournal/index.php/ilmukeperawatan/article/viewFile/121/146

Depkes RI.2013. RISKESDAS. http://www.depkes.go.id/resources/download/general/Hasil%20Riskesdas %202013

Gunarsa,S.D dan Gunarsa Y.S. 2001. Psikologi praktis:anak, remaja dan keluarga.Jakarta: BPK Gunung Mulia

Hijriyah A. (2016). Hubungan tingkat pendidikan, pengetahuan dan sikap terhadap perilaku merokok mahasiswa fakultas kedokteran universitas Unsiyah setelah diberlakukan daerah bebas rokok. Electronic Theses and Dissertations (ETD): http://etd.unsyiah.ac.id/index.php?p=show_detail&id=27522

Kumboyono. 2010. Hubungan Perilaku Merokok dengan Motivasi Belajar Anak Usia Remaja. http://www.jurnalkomunitas.com

Nasution, K. I. 2007. Perilaku Merokok Pada Remaja. Medan : Universitas Sumatra Utara: http://library.usu.ac.id

Notoatmodjo, soekidjo. 2012. Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta : Rineka cipta

Purnomo, T.J. 2007. Intervensi Komunitas Untuk Menghentikan perilaku Merokok Remaja: http://www.jurnal comunitas.com.

Priyoto.2014.Teori sikap dan perilaku dalam kesehatan. Jogjakarta: Nuha Medika

Proverawati, Atika, & Eni R. 2012. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Yogyakarta : Nuha Medika

Wijayanti,Citra, Rifqatussa’adah. .2017. Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku merokok pada remaja Kampung Bojong Rawalele Jati Makmur Bekasi. Global Medical Health Communication.Volume 5 nomor 3: http//:ejournal.Unisba.ac.id/Index.phpo/gmhe

Zarkasih.K .2017. Memahami ciri dan tugas perkembangan masa remaja. Jurnal aplikasi ilmu-ilmu Agama volume 17. Nomor ejournal.uin-suka.ac.id/pusat/aplikasi

Downloads

Published

16-08-2019

How to Cite

Sunarianto, A. G., Wulandari, N. A., & Darmawan, A. (2019). Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Merokok Anggota Club Motor PSFRB (Putra Sogok Family Racing Blitar). Jurnal Ners Dan Kebidanan (Journal of Ners and Midwifery), 6(2), 211–217. https://doi.org/10.26699/jnk.v6i2.ART.p211-217

Issue

Section

Article

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>